slide show

Image Hosted by UploadHouse.com" /> Image Hosted by UploadHouse.com" /> Image Hosted by UploadHouse.com" /> Image Hosted by UploadHouse.com" />
" />
Selamat datang di berita bola lisboa369

Selasa, 19 April 2016

Siapa Pemain Terbaik Arsenal di Liga Premier Inggris Musim Ini?

Siapa Pemain Terbaik Arsenal Musim Ini?
Gunners lagi-lagi kehilangan peluang untuk juara setelah musim yang inkonsisten, tapi siapa pemain terbaik dari skuat musim ini? Berikan pendapat Anda dalam polling!
Lisboa369.com Harapan, optimisme, dan kepercayaan mengitari Arsenal ketika musim 2015/16 Liga Primer Inggris dimulai Agustus lalu, tetapi setelah melalui periode maret mulai suram, termasuk kekalahan dari rival dan tersingkir dari Liga Champions dan Piala FA tak sampai seminggu, kepercayaan itu hilang dengan cepat.
Ini merupakan kisah klasik tim Arsene Wenger yang menjanjikan, tetapi mengalami degradasi penampilan ketika mulai mendapat tekanan sebagai favorit juara di awal Februari. Dengan Chelsea, Manchester United, Liverpool, dan bahkan Manchester City menunjukkan inkonsistensi di liga, fans Arsenal harusnya bisa menikmati prospek juara liga setelah lebih dari sedekade musim ini.
Walau melewati kekecewaan itu, masih ada hal positif yang bisa dipetik dari musim ini; terutama kemunculan Alex Iwobi yang memiliki kedewasaan dan ketenangan khas seorang profesional, sementara pembelian di musim dingin, Mohamed Elneny, menjadi sosok yang diterima di lini tengah Gunners bersama Francis Coquelin.
Seiring Gunners kembali ke empat besar dalam 17 musim beruntun, siapa yang menurut Anda merupakan penampil terbaik di 2015/16? Goal telah memilih tiga bintang - berikan suara Anda untuk pemain favorit di dasar halaman...
Maestro Jerman ini belum menampilkan musim terbaiknya di London Utara. Kritik telah menyebutnya 'numpang hidup' tetapi, dengan 18 assist dan enam gol atas namanya dari posisi gelandang serang, ia telah membungkam semua fans the gunners.
Perlu digarisbawahi bahwa assist Ozil bisa lebih banyak jika pemain di depannya lebih klinis. Hingga kini, Ozil sudah menciptakan 131 peluang, bandingkan dengan Riyad Mahrez yang hanya 50. "Ia mengingatkan saya pada Dennis Bergkamp," ungkap Wenger pada Desember lalu. "Bergkamp lebih ke pencetak gol. Ozil lebih ke assist, tetapi sekarang ia juga mulai mencetak gol."
Ini merupakan perbandingan yang menegaskan pentingnya keberadaan gelandang 27 tahun itu di Emirates.
Jose Mourinho dan John Terry tak ingin dirinya pergi dari Chelsea dan sekarang kita tahu alasannya. Cech merupakan penjaga gawang yang dirindukan Arsenal sejak era David Seaman. Performanya di bawah mistar telah memberikan Wenger seorang pemimpin di lini belakang.
Kehadiran Cech, refleks, dan kemampuan multi-bahasa membuatnya jadi pembelian krusial musim ini. Ia mencatatkan 90 penyelamatan (nomor lima di Liga Primer) dan ini menunjukkan betapa rapuhnya pertahanan Arsenal. Terry sudah meramalkan hal ini ketika ia menyebut Cech bakal menyelamatkan "12 atau 15 poin" untuk Arsenal musim ini.
Tumbuh di La Masia, diasah di London Colney. Banyak fans terkejut ketika Bellerin tidak masuk dalam daftar PFA Young Player of the Year. Pemain 21 tahun itu sangat hebat di posisi bek kanan, bahkan cepat menggeser posisi Mathieu Debuchy.
Kecepatan lari Bellerin dari sektor kanan dan kemampuan bertahan yang solid membuatnya jadi langganan di starting XI Wenger. Dengan 14 clean sheets, satu gol dan empat assist musim ini, Bellerin telah menciptakan gol yang sama dengan Cesc Fabregas di musim 2015/16, pemain yang mengajaknya untuk meninggalkan Barcelona dan merapat ke London Utara di 2013 lalu.
www.lisboa369.com
Kami melayani pembukaan akun sbobet,ibcbet,ioncasino,poker,tangkas
silahkan hubungi kami melalui:

Livechat : Livechat Lisboa369
Yahoo Messenger : cs_lisboa369@yahoo.com
Line : lisboa369
WeChat : Lisboa369
Pin bb : 2C061DC0
Skype : lisboa_369
WhatsApp : +66924855473

Tidak ada komentar:

Posting Komentar